Rainmeter adalah sebuah platform untuk kustomisasi desktop. Melalui software Rainmeter, sobat dapat mempercantik komputer Windows sobat dengan berbagai jenis fitur seperti Windows Sidebar gadget, atau widget dashboard untuk Mac. Skin Rainmeter memberikan informasi yang berguna dalam sekejap. Sangat mudah untuk mengawasi sumber daya sistem sobat (Performance), seperti memori dan daya kapasitas baterai, atau data stream online yang sedang berjalan, termasuk email, RSS feed, dan prakiraan cuaca. Banyak skin dengan berbagai fungsional yang dapat merekam catatan sobat dan to-do list, menjalankan aplikasi favorit sobat, dan mengirim tweet ke Twitter sobat - semua dalam Interface terbaik.
Size : 2.1 MB
Released : 21 -10 -2013
Download High Speed From :
OR
0 komentar:
Posting Komentar
Berkomentar lah yang baik.... Jika memakai link hidup dalam komentar, maka akan langsung dianggap spam oleh mesin blog.